14 Aplikasi Penjawab Soal Semua pelajaran Offline

Laras Pramusita

Aplikasi Penjawab Soal Semua pelajaran Offline – Bagi kebanyakan para pelajar, menjawab sebuah soal merupakan salah satu hal yang cukup enggan untuk dilakukan. Apalagi jika soal yang harus dikerjakan lumayan susah untuk dikerjakan, oleh karena itu tidak sedikit pelajar yang menggunakan ponsel pintar untuk menjawab sebuah soal. Dengan berkembangnya teknologi membuat banyak hal bisa dilakukan dengan menggunakan ponsel pintar yang Anda miliki saat ini. Anda juga bisa menjawab sebuah soal pelajaran dengan menggunakan aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline yang bisa di download secara gratis.

Dengan menggunakan aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline maka Anda bisa menjawab berbagai soal yang diberikan kepada Anda dengan mudah dan cepat. Hal tersebut tentunya sangat menguntungkan terutama bagi Anda yang saat ini tengah menempuh pendidikan atau masih berstatus pelajar. Adanya berbagai aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline membuat tugas sekolah yang diberikan kepada Anda bisa dengan mudah di selesaikan.

Jika Anda penasaran dan ingin mendownload aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline maka Anda harus menyimak ulasan kali ini hingga selesai.

Hal tersebut karena di dalam ulasan ini kami akan membagikan banyak sekali aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline kepada Anda semua. Oleh karena itu Anda harus menyimak ulasan ini hingga selesai supaya Anda bisa menggunakan aplikasi penjawab soal terbaik.

Aplikasi Penjawab Soal Semua pelajaran Offline

Aplikasi Penjawab Soal Semua pelajaran Offline
Aplikasi Penjawab Soal Semua pelajaran Offline

Perkembangan  dunia teknologi membuat banyak hal bisa dilakukan dengan lebih mudah karena adanya berbagai perangkat seperti ponsel pintar contohnya. Saat ini sendiri hampir semua pelajar sudah memiliki dan menggunakan ponsel pintar atau smartphone. Hal tersebut memberikan berbagai dampak positif di dalamnya sehingga tidak jarang pelajar dilarang terlalu sering bermain ponsel.

Di dalam ponsel sendiri kita bisa melakukan banyak hal, selain itu terdapat banyak sekali aplikasi yang bisa di download secara gratis ke dalam ponsel. Salah satunya adalah aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline yang akan membantu Anda dalam menyelesaikan soal yang harus Anda jawab.

Aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline akan sangat membantu Anda dalam menjawab berbagai pertanyaan dari soal yang harus Anda kerjakan. Oleh karena itu Anda harus menyimak ulasan ini hingga selesai karena di dalam ulasan ini Anda bisa mengetahui apa saja aplikasi yang bisa digunakan untuk menjawab soal semua pelajaran secara offline.

Socratic

Socratic
Socratic

Aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline yang pertama adalah aplikasi bernama Socratic yang bisa di download secara gratis melalui Play Store. Dengan menggunakan aplikasi satu ini maka Anda bisa menjawab berbagai pertanyaan seputar Akuntansi, Ekonomi dan juga Statistika. Menariknya lagi layanan yang tersedia di dalam aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline satu ini bisa dinikmati secara gratis.

Selain itu di dalam aplikasi ini juga menyediakan video pembelajaran yang bisa Anda tonton sebagai bahan pembelajaran. Tentunya dengan adanya hal tersebut Anda akan sangat terbantu ketika ingin menyelesaikan sebuah soal sehingga akan lebih mudah dikerjakan dan Anda bisa dengan cepat mengerti mengenai materi yang sedang dibahas.

Nama Aplikasi Socratic
Score 4,5
Ukuran Download 9,5 MB
Link Download Klik Dsini

Microsoft Math Solver

Microsoft Math Solver
Microsoft Math Solver

Menyelesaikan soal Matematika merupakan sebuah hal yang tidak mudah untuk dilakukan, namun dengan adanya aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline bernama Microsoft Math Solver maka Anda bisa menyelesaikan berbagai soal dengan mudah dan cepat. Selain penggunaan dari aplikasi satu ini terbilang cukup mudah pada saat digunakan untuk menjawab sebuah soal Matematika.

Ketika Anda ingin menjawab soal dengan menggunakan aplikasi satu ini maka Anda hanya perlu memasukkan foto ke dalam kolom yang sudah tersedia. Setelah itu Anda hanya perlu menunggu beberapa saat hingga aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline tersebut memberikan sebuah jawaban dari soal yang ingin Anda selesaikan. Anda bisa mendownload aplikasi satu ini secara gratis melalui Play Store pada ponsel yang Anda gunakan masing-masing.

Nama Aplikasi  Microsoft Math Solver
Score 4,5
Ukuran Download 47 MB
Link Download Klik Disini

Photomath

Photomath
Photomath

Selain aplikasi Microsoft Math Solver, ada juga aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline bernama Photomath yang bisa Anda gunakan. Sama seperti aplikasi sebelumnya, dengan menggunakan aplikasi Photomath Anda bisa menyelesaikan berbagai soal Matematika dengan sangat mudah dan cepat.

Aplikasi satu ini menjadi salah satu aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline yang cukup populer dan banyak digunakan oleh para pengguna ponsel. Hal tersebut karena penggunaan dari aplikasi Photomath sangatlah mudah, Anda hanya perlu memasukkan foto dari soal yang ingin diselesaikan ke dalam aplikasi satu ini. Setelah itu silahkan Anda tunggu beberapa saat hingga proses selesai.

Nama Aplikasi Photomath
Score 4,6
Ukuran Download 6,8 MB
Link Download Klik Disini

Mathway

Mathway
Mathway

Berikutnya Anda bisa menggunakan aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline bernama Mathway yang bisa di download secara gratis melalui Play Store. Dengan menggunakan aplikasi satu ini Anda bisa mendapatkan jawaban dari soal Matematika yang diberikan kepada Anda dengan mudah dan cepat. Selain itu aplikasi satu ini juga memiliki proses pengerjaan yang cepat dan juga mudah untuk dilakukan.

Ketika Anda ingin menyelesaikan soal dengan menggunakan aplikasi ini maka Anda hanya memerlukan foto dari soal tersebut. Setelah itu aplikasi tersebut akan memproses soal yang Anda berikan, proses ini tidak akan memakan waktu lama. Anda hanya perlu menunggu beberapa menit saja hingga sistem dari aplikasi tersebut menyelesaikan soal yang diberikan.

Nama Aplikasi Mathway
Score 4,4
Ukuran Download 18 MB
Link Download Klik Disini

ASKfm

Selanjutnya ada aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline dengan nama ASKfm yang bisa Anda gunakan untuk menjawab sebuah soal. Ketika Anda memiliki sebuah soal yang sulit untuk dikerjakan sendiri maka Anda bisa menggunakan aplikasi satu ini karena para pengguna lain dari aplikasi satu ini akan membantu Anda dalam menyelesaikan sebuah soal yang sulit untuk Anda kerjakan.

Jika diperhatikan secara seksama, sistem yang digunakan pada aplikasi satu ini adalah sistem diskusi. Dengan sistem tersebut Anda bisa berdiskusi dengan pengguna aplikasi ASKfm lainnya pada saat Anda ingin menyelesaikan soal. Diskusi tersebut bisa dilakukan melalui fitur komentar yang akan Anda temukan ketika Anda memberikan sebuah soal ke dalam aplikasi satu ini.

Nama Aplikasi ASKfm
Score 4,3
Ukuran Download 25 MB
Link Download Klik Disini

Zenius

Aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline yang selanjutnya adalah aplikasi bernama Zenius yang bisa Anda download secara gratis melalui Play Store. Dengan menggunakan aplikasi satu ini maka Anda bisa menyelesaikan berbagai soal dari semua mata pelajaran. Untuk penggunaan dari aplikasi ini sendiri cukup mudah, Anda hanya perlu menuliskan soal yang ingin Anda selesaikan ke dalam kolom yang sudah disediakan.

Selain bisa digunakan sebagai aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline, aplikasi satu ini juga memiliki banyak sekali latihan soal UTBK, UM, PAS dan lain sebagainya. Dengan begitu maka Anda akan lebih terbantu dalam belajar karena berbagai materi bisa Anda temukan di dalam aplikasi satu ini beserta dengan latihan soal yang bisa Anda coba selesaikan.

Nama Aplikasi Zenius
Score 4,5
Ukuran Download 39 MB
Link Download Klik Disini

Quora

Kemudian ada aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline bernama Quora yang bisa Anda gunakan untuk mempermudah Anda ketika menemukan soal yang sulit. Untuk sistem yang disediakan di dalam aplikasi satu ini adalah sistem diskusi dengan para pengguna lainnya. Dengan begitu Anda bisa mendiskusikan sebuah soal yang sulit untuk dikerjakan dengan pengguna aplikasi Quora lainnya.

Aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline Quora bisa Anda download secara gratis melalui Play Store yang ada di dalam ponsel Anda masing-masing. Bagi Anda yang seringkali menjumpai soal yang sulit untuk dikerjakan maka Anda bisa mendownload dan menggunakan aplikasi satu ini supaya bisa lebih mudah mengerjakan soal tersebut.

 

Kelas Pintar

Setelah itu ada aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline bernama Kelas Pintar yang bisa digunakan secara gratis oleh Anda semua. Sistem yang digunakan pada aplikasi satu ini dengan metode belajar interaktif dari Kelas Pintar.

Aplikasi satu ini sendiri bisa Anda download secara gratis melalui Play Store yang ada di dalam ponsel Anda masing-masing. Selain itu penggunaan dari aplikasi satu ini juga gratis sehingga akan sangat membantu Anda semua yang saat ini masih bersekolah.

Nama Aplikasi Kelas Pintar
Score 4,5
Ukuran Download 57 MB
Link Download Link Download

Brainly

Aplikasi Brainly menjadi aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline berikutnya yang bisa Anda gunakan secara gratis. Masih sama dengan aplikasi sebelumnya, sistem yang digunakan pada aplikasi satu ini adalah sistem diskusi. Anda bisa menuliskan sebuah soal yang ingin dikerjakan ke dalam aplikasi ini kemudian silahkan tunggu hingga muncul jawaban dari soal tersebut.

Brainly sendiri menjadi salah satu aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline yang sangat populer. Untuk para pelajar sendiri pastinya sudah tidak asing lagi dengan aplikasi Brainly, hal tersebut karena aplikasi satu ini sering digunakan untuk menyelesaikan soal yang sulit. Selain itu layanan yang disediakan di dalam aplikasi satu ini juga bisa dinikmati secara gratis tanpa perlu membayar.

Nama Aplikasi Brainly
Score 4,4
Ukuran Download 43 MB
Link Download Klik Disini

RuangGuru

Anda pastinya sudah tidak asing lagi dengan aplikasi bernama RuangGuru yang memiliki fungsi sebagai aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline. Aplikasi satu ini bisa Anda download secara gratis melalui Play Store yang ada di dalam ponsel milik Anda masing-masing. Selain bisa menjawab soal yang sulit, di dalam aplikasi ini Anda juga bisa belajar berbagai materi sesuai dengan keinginan Anda.

Namun untuk bisa menikmati layanan tersebut Anda harus membayar sejumlah biaya yang sudah ditentukan pada aplikasi tersebut. Meskipun layanan belajar online pada aplikasi RuangGuru tidak bisa dinikmati secara gratis namun penjelasan di dalamnya sangatlah mudah untuk dipahami. Dengan begitu Anda akan bisa lebih cepat memahami sebuah materi yang ingin Anda inginkan melalui aplikasi satu ini.

Nama Aplikasi RuangGuru
Score 4,5
Ukuran Download 56 MB
Link Download Klik Disini

QANDA

QANDA menjadi aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline berikutnya yang bisa Anda gunakan secara gratis supaya bisa lebih mudah dalam menyelesaikan soal yang sulit. Aplikasi tersebut bisa Anda download secara gratis melalui aplikasi Play Store pada ponsel yang ada gunakan saat ini. Dengan menggunakan aplikasi ini Anda bisa menjawab berbagai soal yang sulit dari berbagai pelajaran seperti Matematika, Fisika, Kimia dan lain sebagainya.

Tentunya layanan yang disediakan oleh pihak pengembang aplikasi QANDA ini bisa dinikmati secara gratis. Hal tersebut sangatlah menguntungkan Anda semua yang seringkali kesusahan dalam menjawab sebuah soal yang diberikan kepada Anda ketika di sekolah. Penggunaan dari aplikasi satu ini sendiri sangatlah mudah, Anda hanya perlu menuliskan soal ke dalam kolom yang tersedia kemudian tunggu hingga jawaban dari soal tersebut muncul.

Nama Aplikasi QANDA
Score 4,0
Ukuran Download 28 MB
Link Download Klik Disini

Tanya Jawab Soal

Lalu terdapat aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline bernama Tanya Jawab Soal yang akan membantu Anda dalam mengerjakan soal yang sulit. Dengan menggunakan aplikasi satu ini Anda bisa dengan mudah menyelesaikan soal sulit yang diberikan kepada Anda dengan menggunakan fitur yang ada di dalam aplikasi satu ini.

Selain bisa digunakan sebagai aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline, aplikasi satu ini juga memiliki soal latihan dan juga video belajar yang bisa Anda tonton. Namun ketika Anda menggunakan aplikasi satu ini maka ponsel yang Anda gunakan harus terhubung dengan internet supaya bisa menikmati berbagai fitur yang tersedia pada aplikasi satu ini.

Nama Aplikasi Tanya Jawab Soal
Score 4,1
Ukuran Download 18 MB
Link Download Klik Disini

MyScript Calculator 2

Selanjutnya ada aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline bernama MyScript Calculator 2 yang bisa Anda gunakan untuk mempermudah ketika Anda menyelesaikan soal Matematika. Dengan menggunakan bantuan dari aplikasi satu ini maka Anda bisa menyelesaikan soal Matematika lebih cepat daripada sebelumnya.

Menariknya lagi layanan yang tersedia di dalam aplikasi bisa Anda gunakan secara gratis tanpa perlu membayar. Untuk aplikasinya juga bisa Anda download ke dalam ponsel tanpa perlu membayar melalui Play Store yang ada di dalam ponsel Anda masing-masing. Tentunya hal tersbeut sangatlah menguntungkan karena Anda bisa menyelesaikan soal yang sulit dengan mudah dan cepat.

Nama Aplikasi MyScript Calculator 2
Score 4,8
Ukuran Download 12 MB
Link Download Klik Disini

KelasKita

Pada urutan terakhir ada aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline bernama KelasKita yang bisa Anda gunakan untuk menyelesaikan soal yang sulit. Dengan menggunakan bantuan fitur yang ada di dalam aplikasi satu ini Anda akan benar-benar terbantu. Untuk aplikasi ini sendiri bisa dapatkan secara gratis melalui Play Store pada ponsel yang Anda gunakan saat ini.

Sistem yang digunakan di dalam aplikasi satu ini adalah sistem diskusi dimana Anda bisa menyelesaikan soal bersama-sama dengan pengguna lainnya. Adanya fitur tersebut akan membuat Anda bisa lebih mudah dalam menyelesaikan sebuah soal yang diberikan kepada Anda ketika di sekolah.

Beberapa aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline yang sudah kami sediakan diatas bisa Anda download secara gratis dengan menggunakan Play Store yang ada di dalam ponsel Anda. Selain itu banyak sekali aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline yang bisa digunakan secara gratis degan banyak fitur di dalamnya yang bisa Anda gunakan.

Nama Aplikasi KelasKita
Score 4,8
Ukuran Download 11 MB
Link Download Klik Disini

Tips Memilih Aplikasi Penjawab Soal Semua pelajaran Offline

Tips Penjelasan
Pilih Aplikasi Terpercaya Pastikan Anda mengunduh aplikasi dari sumber yang terpercaya, seperti toko aplikasi resmi seperti Google Play Store atau Apple App Store. Ini membantu memastikan keamanan dan kualitas aplikasi. Hindari mengunduh aplikasi dari sumber yang tidak dikenal atau mencurigakan.
Baca Ulasan Pengguna Baca ulasan pengguna lain tentang aplikasi tersebut. Ulasan pengguna dapat memberikan wawasan tentang kualitas dan kegunaan aplikasi, serta potensi masalah yang mungkin muncul. Perhatikan ulasan positif dan negatif.
Periksa Konten Soal Pastikan aplikasi memiliki konten soal yang relevan dengan pelajaran yang Anda pelajari. Aplikasi yang baik seharusnya memiliki beragam soal dalam berbagai mata pelajaran dan tingkat kesulitan. Pastikan juga ada penjelasan atau solusi untuk setiap soal.
Pertimbangkan Kesesuaian Kurikulum Jika Anda belajar dalam kurikulum tertentu, pastikan aplikasi memiliki soal-soal yang sesuai dengan kurikulum Anda. Ini penting untuk mempersiapkan ujian dan tugas sekolah.
Cari Fitur Interaktif Aplikasi yang baik mungkin memiliki fitur interaktif seperti video pelajaran, latihan soal interaktif, atau penjelasan animasi. Fitur-fitur ini dapat membantu pemahaman Anda tentang materi pelajaran.
Evaluasi Antarmuka Pengguna Perhatikan antarmuka pengguna aplikasi. Pastikan itu mudah digunakan dan navigasi intuitif. Antarmuka yang ramah pengguna akan membuat pengalaman belajar lebih menyenangkan dan efisien.

Akhir Kata

Aplikasi Penjawab Soal Semua pelajaran Offline
Aplikasi Penjawab Soal Semua pelajaran Offline

Itulah ulasan mengenai Aplikasi Penjawab Soal Semua Pelajaran Offline yang bisa Anda gunakan secara gratis. Dengan menggunakan layanan yang tersedia di dalam salah satu aplikasi diatas maka Anda akan lebih mudah ketika Anda menyelesaikan sebuah soal yang sulit untuk Anda kerjakan.

Tentunya dengan menggunakan aplikasi penjawab soal semua pelajaran offline Anda akan bisa menyelesaikan soal yang sulit. Selain itu Anda juga bisa belajar berbagai materi yang Anda inginkan dengan menggunakan layanan yang tersedia pada salah satu aplikasi diatas.

Ikuti terus halaman website kami di ZonaConvert agar Anda tidak ketinggalan informasi ketika kami mengunggah artikel terbaru. Di dalam halaman website ini kami selalu membagikan banyak informasi berguna untuk Anda semua setiap harinya, oleh karena itu Anda harus mengikuti halaman website kami. Terima kasih dan selamat belajar!

Postingan Terkait

X